Contoh Brosur Travelling |
Efek
Selasa, 20 November 2012
Contoh Brosur
Dalam membangun sebuah usaha khususnya kewirausahaan, dalam
memperkenalkan produk-produk atau jasa yang kita jual nantinya, selain
kita menggunakan fasilitas e-commerce di dalam pemasarannya di internet
kita juga harus terjun langsung dalam dunia nyata. Karena jika hanya
mengandalkan internet, tidak semua kalangan masyarakat akan mengetahui
usaha yang kita buat. Untuk mengantisipasi ini semua para pengusaha
wirausaha harus membuat sebuah iklan dalam bentuk brosur, brosur
merupakan sebuah iklan cetak yang didalamnya terdapat informasi jasa
atau usaha yang kita jalankan secara menarik dan lengkap. Dalam
pembuatan brosur ini kita bisa menggunakan aplikasi komputer bernama
PhotoShop dan Corel Draw.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar